/

Instagram Down, Facebook Rugi 99 T

NIIMNEWS.COM , – Sejak malam tadi, pada Senin, 4 Oktober 2021 Instagram, WhatsApp dan Facebook sempat Down.

Menurut Cloudflare, sebuah perusahaan keamanan situs web menjelaskan kalau gangguan itu terjadi akibat masalah perutean lalu lintas. Masalah itu lah yang membuat situs tidak dapat terjangkau oleh para pengguna.

Sedangkan platform Facebook sendiri sempat down di berbagai negara Eropa, Asia, Amerika Latin dan Utara.

Menyebabkan Kerugian besar yang dialami oleh bos Facebook, Mark Zuckerberg.

Dimana, ia harus kehilangan 7 miliar US Dollar atau setara IDR 99,8 Triliun. Posisinya pun dalam orang terkaya di dunia harus merosot, karena kejadian tersebut.

Kejadian kemarin malam, mengakibatkan saham Facebook harus anjlok sebanyak 4,9 %, menambah total turun 15 % sejak September.

Diketahui sebelumnya,Facebook sendiri sudah menyampaikan permintaan maaf melalui akun resmi di aplikasi Twitter.

“Kepada komunitas besar orang dan bisnis di seluruh dunia yang bergantung pada kami: kami minta maaf. Kami telah bekerja keras untuk memulihkan akses ke aplikasi dan layanan kami dan dengan senang hati melaporkan bahwa mereka telah kembali online sekarang. Terima kasih telah mendukung kami,” tulis Facebook.

Tag

Bagikan

TINGGALKAN BALASAN

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Leave a Comment

INDEKS

Instagram Down, Facebook Rugi 99 T

NIIMNEWS.COM , – Sejak malam tadi, pada Senin, 4 Oktober 2021 Instagram, WhatsApp dan Facebook sempat Down.

Menurut Cloudflare, sebuah perusahaan keamanan situs web menjelaskan kalau gangguan itu terjadi akibat masalah perutean lalu lintas. Masalah itu lah yang membuat situs tidak dapat terjangkau oleh para pengguna.

Sedangkan platform Facebook sendiri sempat down di berbagai negara Eropa, Asia, Amerika Latin dan Utara.

Menyebabkan Kerugian besar yang dialami oleh bos Facebook, Mark Zuckerberg.

Dimana, ia harus kehilangan 7 miliar US Dollar atau setara IDR 99,8 Triliun. Posisinya pun dalam orang terkaya di dunia harus merosot, karena kejadian tersebut.

Kejadian kemarin malam, mengakibatkan saham Facebook harus anjlok sebanyak 4,9 %, menambah total turun 15 % sejak September.

Diketahui sebelumnya,Facebook sendiri sudah menyampaikan permintaan maaf melalui akun resmi di aplikasi Twitter.

“Kepada komunitas besar orang dan bisnis di seluruh dunia yang bergantung pada kami: kami minta maaf. Kami telah bekerja keras untuk memulihkan akses ke aplikasi dan layanan kami dan dengan senang hati melaporkan bahwa mereka telah kembali online sekarang. Terima kasih telah mendukung kami,” tulis Facebook.

Tag

Bagikan :

TINGGALKAN BALASAN

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Leave a Comment